"Dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan di lingkungan LPIS Al-Azhar Bening' akan didirikan MTs Plus Al-Azhar yang ditargetkan Tahun Ajaran 2020-2021 sudah menerima siswa baru. Demi suksesnya kegiatan tersebut kami mengharap amal jariyah dari bapak dan ibu wali murid, para tokoh masyarakat dan para donatur. Bagi yang berminat menyalurkan amal jariyahnya dapat menghubungi contac Person: 082131137057 (P. Awalin)085736291625 (P. Didin) dan 081334957095 (B. Yulis). Semoga amal jariyah kita semua diridhoi oleh Allah SWT. Amiin.

Selasa, 09 September 2014

PROSEDUR MUTASI SISWA MI PLUS AL-AZHAR

Berikut kami sampaikan prosedur MUTASI SISWA  MI Plus Al-Azhar Bening Beru Wlingi Blitar sebagaimana juknis dari Kementerian Agama Propinsi Jawa Timur yang ditindak lajuti oleh Kementerian Agama Kabupten Blitar sebagai berikut :

1. Mutasi Masuk
    Persyaratan :
a. Pindahan dari SD kelas maksimal yang kami terima kelas III semester II ( naik ke kelas IV).
b. Pindahan dari MI Kelas maksimal yang kami terima kelas IV semester I.
c. Menyerahkan surat pindah dari sekolah asal dengan dilampiri surat rekomendasi dari   Kementerian Agama/Kemendikbud.
d. Menyerahkan nomor NISN.
e. Menyerahkan Raport dari sekolah asal
f. Menyerahkan foto terbaru 3x4 3 lembar.

2. Mutasi Keluar.
Syarat dan ketentuan dapat anda .... DONWLOAD DISINI
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar